Menkeu Serukan Upaya Kolektif Untuk Capai Transisi Energi dalam Sidang Tahunan Asian Development Bank

SP – 24 /KLI/2024    Tbilis, 7 Mei 2024 – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati, sebagai Gubernur ADB untuk Indonesia menghadiri rangkaian Pertemuan Tahunan Bank...

Pertumbuhan Ekonomi Triwulan I 2024 Tetap Kuat di Tengah Perlambatan Ekonomi Global

SP – 23 /KLI/2024    Jakarta, 6 Mei 2024 – Perekonomian Indonesia kembali tumbuh kuat di tengah stagnasi ekonomi global dan gejolak pasar keuangan. Pada triwulan...

Menkeu Hadiri Peluncuran Peta Jalan Aksesi Indonesia di OECD dalamMinisterial Council Meeting 2024

SP –22/KLI/2024    Paris, 4 Mei 2024 – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menghadiri pertemuan OECD Ministerial Council Meeting (MCM) 2024 pada 2-3 Mei 2024...

Menkeu Bahas Reformasi Bank Pembangunan Multilateral hingga Pembiayaan Transisi Energi di Pertemuan Tahunan Bank Pembangunan Islam (IsDB)

SP -21/KLI/2024   Riyadh, 1 Mei 2024 – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati, sebagai Gubernur IsDB untuk Indonesia, memimpin delegasi dan berperan aktif dalam rangkaian...

Kinerja Manufaktur Tetap Ekspansif dan Inflasi Semakin Terkendali

SP – 09/BKF/2024    Jakarta, 2 Mei 2024 – Aktivitas manufaktur Indonesia terus menunjukkan kinerja yang positif. Pada April 2024 Purchasing Managers’ Index (PMI) Manufaktur Indonesia...

Menkeu Serukan Kolaborasi Solusi Hadapi Tantangan Ekonomi Global di IMF-WBG Spring Meetings

SP – 17/KLI/2024    Jakarta, 22 April 2024 – Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati, sebagai Gubernur Bank Dunia dan Alternate Governor IMF untuk Indonesia, memimpin...

Kembali Surplus, Neraca Perdagangan Indonesia Tunjukan Ketahanan di Tengah Ketidakpastian Perekonomian Global

SP – 08 /BKF/2024    Jakarta, 23 April 2024 – Neraca perdagangan Indonesia pada bulan Maret 2024 kembali mengalami surplus sebesar USD4,47 miliar, memperpanjang capaian surplus neraca perdaganan...

Indonesia Dukung Aksi Iklim dan Reformasi Kebijakan Ekonomi Untuk Masa Depan Hijau

SP – 15 /KLI/2024    Luang Prabang, 3 April 2024 – Sebagai upaya untuk memperkuat aksi iklim, Indonesia memainkan peran penting melalui kepemimpinan pada Koalisi Menteri...

PMI Manufaktur Indonesia Terus dalam Tren Ekspansif dan Inflasi Terkendali di Tengah Pelemahan Ekonomi Global

SP – 7/BKF/2024   Jakarta, 1 April 2024 – Aktivitas manufaktur Indonesia terus melanjutkan tren ekspansif dalam 31 bulan berturut-turut. Pada Maret 2024, Purchasing Managers’ Index (PMI)...

Indonesia Berikan Bantuan Pelatihan Liaison Officers dan Voluntary Officers untuk Laos Pada Persiapan 11th ASEAN Finance Ministers and Bank Governors’ Meeting

SP-6/BKF/2024 Vientiane, Laos, 25 Maret 2024 – Kementerian Keuangan Indonesia dan Indonesian AID,bekerja sama dengan Kementerian Keuangan Laos menyelenggarakan program pelatihan untuk para Liaison Officers...