Pemerintah Dorong Literasi Keuangan Generasi Muda untuk Tingkatkan Investasi di Pasar Keuangan

SP – 24 /BKF/2023     Surabaya, 7 September 2023 – Akselerasi pembangunan nasional, untuk mewujudkan perekonomian Indonesia yang kuat dan berkelanjutan, perlu didukung oleh ketersediaan...

Sektor Manufaktur Indonesia Terus Ekspansif di Tengah Inflasi yang Terkendali

SP – 23/BKF/2023     Jakarta, 1 September 2023 – Aktivitas Manufaktur Indonesia terus mengalami ekspansi dalam 24 bulan terakhir. Pada bulan Agustus 2023, PMI manufaktur...

Kemenkeu Gelar AIFC Ketujuh untuk Gali Peluang Percepat Ekonomi Halal sebagai Sumber Pertumbuhan Inklusif dan Berkelanjutan

SP-88/KLI/2023   Jakarta, 29 Agustus 2023 - Kementerian Keuangan (Kemenkeu) kembali menggelar Konferensi Internasional Keuangan Islam Tahunan Ke-7 (7 th Annual Islamic Finance Conference/AIFC) secara...

BKF Gandeng Akademisi dan Pembuat Kebijakan Internasional Berbagi Pengalaman Majukan Industri Halal

SP-22/BKF/2023 Jakarta, 28 Agustus 2023 – Di tengah berbagai tekanan global, Pemerintah mampu menjaga pertumbuhan ekonomi dengan tetap mengutamakan kualitas dan keberlanjutan. Di sisi lain,...

Tujuh Menteri Keuangan Negara ASEAN Berdialog Bahas Pembangunan Infrastruktur Berkelanjutan

SP – 85/KLI/2023    Jakarta, 24 Agustus 2023 – Sejalan dengan agenda Keketuaan ASEAN 2023, Kementerian Keuangan menyelenggarakan Dialog Tingkat Tinggi (High Level Dialogue / HLD)...

Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral ASEAN Berkomitmen untuk Memperkuat Kolaborasi dalam Mendukung ASEAN sebagai Pusat Pertumbuhan Dunia

No. SP-86/KLI/2023 No. 25/ 237 /DKOM    Jakarta, 25 Agustus 2023 – Di bawah Keketuaan ASEAN Indonesia, Kementerian Keuangan dan Bank Indonesia menyelenggarakan the 10th ASEAN...

Menteri Keuangan dan Menteri Kesehatan ASEAN Tegaskan Komitmen Perkuat Arsitektur Kesehatan di Kawasan

SP-84/KLI/2023  Jakarta, 24 Agustus 2023 – Sebagai rangkaian dari pertemuan 10th ASEAN Finance Minister and Central Governor Meeting (AFMGM) 2023, hari ini terselenggara pertemuan lintas...

Pertemuan Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral ASEAN Kembali Digelar, Tegaskan Kolaborasi untuk Stabilitas Ekonomi Kawasan

No. SP-81/KLI/2023   No. 25/ 230 /DKOM   Jakarta, 21 Agustus 2023. Melanjutkan pertemuan ASEAN Finance Ministers and Central Bank Governos Meeting (AFMGM) pertama di Bali pada...

Kemenkeu Pimpin Upaya ASEAN menjadi “Epicentrum of Growth” melalui Kerja Sama bidang Perpajakan dan Cukai

SP – 75 /KLI/2023     Jakarta, 7 Agustus 2023 – Kementerian Keuangan (Kemenkeu) kembali menggelarpertemuan kelompok kerja di bawah Keketuaan ASEAN Indonesia. Pertemuan yangmenjadi bagian...

Ekonomi Indonesia Tumbuh Tinggi di Atas Ekspektasi Pasar

SP – 76/KLI/2023     Jakarta, 7 Agustus 2023 – Ekonomi Indonesia mampu tumbuh tinggi pada triwulan II-2023, sebesar 5,17% (yoy), di atas perkiraan analis pasar....